Dokter Gigi Ini Bantu Ungkap Identitas Korban AirAsia
Ari menekankan, setiap orang penting sekali mempunyai data dental record atau catatan gigi, baik berupa kontrol rutin ke dokter dan juga dental panoramic atau foto gigi.
"Kalau Vera kemarin memang mengerucut. Per gigi kita bahas, serinya, taringnya kita membahas secara spesifik. Karena ada yang benar-benar mirip sampai akhirnya dipastikan. Kalau yang Sherlly Ong, masih membahas secara umum belum ada pembahasan yang detil. Pembicaraan detil yang dimaksud itu bisa bentuk giginya. Selain itu juga jenis tambalan. Kan macm-macam ada tambalan logam, class ionomer. Kalau kami tambal komposit semua,” urainya.
Menurut dokter Ari, keluarga Vera cukup baik. Dia sering berkomunikasi karena Vera dan keluarganya rutin memeriksakan kesehatan giginya.
"Satu keluarga rutin kadang 6 bulan atau 8 bulan sekali,” tandasnya.(*/zia/ris/jpnn)
TARAKAN - Jenazah Vera Chandra, salah satu penumpang AirAsia QZ8501 berhasil teridentifikasi pada Minggu (12/1). Salah satu petunjuk yang menguatkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Wamen Viva Yoga: Kami Rancang Pembangunan Sentra Sapi Perah di Daerah Transmigrasi
- Ramses Nilai Rencana Bangun Universitas HAM Sangat Tepat di Indonesia
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta
- Ivan yang Suruh Siswa Menggonggong Dapat Kejutan dari Tahanan Polrestabes Surabaya
- Pengukuhan Kepengurusan KWP 2024-2026, Ariawan: Saatnya Bersinergi dan Berkolaborasi
- KPK Dalami Keterlibatan David Glen di Kasus TPPU Abdul Gani Kasuba