Dokter Julita Lea Lestari Kembangkan Terapi Modul Sobat untuk Bantu Anak Autisme

Dokter Julita Lea Lestari Kembangkan Terapi Modul Sobat untuk Bantu Anak Autisme
Dokter Julita Lea Lestari MBA, ACAS, CAPT, CH, CHt, SAP-K yang mengembangkan Modul Social Behavior Analysis Therapy (SOBAT) untuk anak dengan autisme. Foto: source for JPNN

"Dalam konteks ini, saya sangat mendukung rekomendasi penelitian untuk lebih mengintegrasikan modul SOBAT ke dalam berbagai layanan yang ada, baik di pusat-pusat
terapi maupun di sekolah-sekolah inklusif," imbuh Dokter Julita.

Dia berharap model ini dapat berkembang danmenjadi standar terapi yang lebih inklusif, efektif, dan berjangka panjang bagi anak-anak dengan autisme di Indonesia.

Melalui hasil yang sudah terbukti, Modul SOBAT memiliki potensi besar untuk memperbaiki kualitas hidup anak-anak dengan GSA dan memberikan kesempatan yang lebih baik bagi mereka untuk berinteraksi dengan lingkungan sosial mereka.

"Saya percaya, jika diterapkan secara luas, Modul SOBAT dapat menjadi salah satu solusi terbaik dalam mendukung perkembangan sosial anak dengan autisme di Indonesia," pungkas Dokter Julita. (flo/jpnn)

Dokter Julita Lea Lestari berharap model ini berkembang danmenjadi standar terapi yang lebih inklusif, efektif, dan berjangka panjang bagi anak dengan autisme.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News