Dokumen Kasus Century Hasil Penggeledahan BI Masih Didalami
Sabtu, 29 Juni 2013 – 00:35 WIB

Dokumen Kasus Century Hasil Penggeledahan BI Masih Didalami
JAKARTA -- Dokumen yang berhasil diamankan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam penggeledahan Kantor Bank Indonesia di Jakarta terkait penyidikan kasus dugaan korupsi pemberian Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek dan penetapan Bank Century sebagai bank gagal berdampak sistemik masih didalami. Sebelumnya, Wakil Ketua KPK, Bambang Widjojanto melalui pesan singkatnya, menyatakan, hasil penggeledahan ini sangat berguna sekali bagi kualitas proses penyidikan yang tengah berlangsung untuk ungkap lebih utuh kasus Bank Century. (boy/jpnn)
Juru Bicara KPK, Johan Budi mengatakan seluruh dokomen yang disita masih diselidiki. "Belum ada perkembangan. Kan baru digeledah kemarin. Masih dipelajari hasil penggeledahannya," kata Johan di Kantor KPK, Jumat (28/6).
Dia menegaskan, dokumen yang berhasil diamankan itu masih diteliti. "Sekarang masih berlangsung penelitian terhadap dokumen-dokumennya," jelas Johan.
Baca Juga:
JAKARTA -- Dokumen yang berhasil diamankan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam penggeledahan Kantor Bank Indonesia di Jakarta terkait penyidikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BSI Menyalurkan Bantuan Untuk Pembangunan Pesantren dan Santunan Yatim
- Tunjangan Profesi Guru dan Pengawas PAI Dirapel, Bukan Hanya PNS & PPPK
- Guru PPPK Bulan Ini Mengantongi Rp20 Juta ya? Oh, Nikmatnya
- Mudik 2025, Tol Semarang ABC Siap Terapkan One Way Lokal Kalikangkung-Bawen
- Ambiguitas Komitmen Iklim Para Pendana Infrastruktur Gas di Indonesia
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol