Dokumen Rahasia Sebut Prabowo Punya Pacar di Thailand
Poempida menyebut Prabowo dan pacarnya sudah cukup dekat untuk melangkah ke jenjang pernikahan andai mantan Pangkostrad itu tidak khawatir bahwa menikahi perempuan berkewarganegaraan asing bakal berpengaruh pada ambisinya menjadi presiden yang sudah lama terpendam.
Seperti diketahui, Prabowo pernah menjadi suami dari Siti Hediati Hariyadi alias Titiek Soeharto. Namun, pasangan yang menikah pada tahun 1983 itu akhirnya bercerai.
Kawat diplomatik berklasifikasi rahasia itu dikirim saat B Lynn Pascoe menjadi Duta Besar AS di Jakarta.
Laporan yang disusun political officer Kedubes AS, David R. Greenberg itu hanya ditujukan ke dua pihak, yakni National Security Council (Dewan Keamanan Nasional) dan Kementerian Luar Negeri AS.(jpnn)
Prabowo Subianto disebut punya pacar seorang perempuan Thailand. Mantan Danjen Kopassus itu juga disebut-sebut membuatkan usaha untuk kekasihnya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Keseruan Lebaran Presiden Prabowo Subianto, Belajar Gerakan Velocity dan Beraksi Gaya Silat
- Presiden dan Wapres Salat Id Bersama di Masjid Istiqlal
- Pramono Akan Salat Id di Istiqlal Dampingi Prabowo, Si Doel di Balai Kota
- Prabowo Gelar Griya Lebaran di Istana, Masyarakat Boleh Datang
- Disaksikan Presiden Prabowo, BAZNAS Salurkan 5 Program Pemberdayaan bagi Mustahik
- Soroti Pengelolaan Zakat, Prabowo: Harus Sampai ke Rakyat yang Membutuhkan