DOM dan DOI
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Ini berarti suara daerah juga masih tidak dipertimbangkan secara signifikan.
Perludem melihat pemilihan pejabat BIN sebagai pejabat kepala daerah menunjukkan pemerintah hanya melihat faktor kepangkatan.
Pemerintah tidak memperhatikan kepakaran pejabat yang ditunjuk.
Karier dan pengalaman di BIN dianggap tidak relevan dengan urusan-urusan pemerintahan daerah, sehingga aneh bila pejabat BIN diangkat sebagai penjabat kepala daerah.
Munculnya orang-orang BIN di pemerintahan daerah mempertunjukkan hubungan antara Tito Karnavian, yang mantan kapolri, dengan Budi Gunawan, kepala BIN yang juga jenderal polisi yang berpengaruh.
Budi Gunawan dikenal mempunyai hubungan dekat dengan Megawati Soekarnoputri, ketua umum PDIP.
Budi Gunawan mempunyai jaringan politik yang kuat dan disebut-sebut menjadi arsitek rekonsiliasi antara Joko Widodo dengan Prabowo Subianto setelah Pilpres 2019.
Rekonsiliasi itu sangat kontroversial karena ditolak oleh sebagian pendukung Prabowo.
Munculnya orang BIN di pemda mempertunjukkan hubungan antara Tito yang mantan kapolri, dengan Budi Gunawan, Kepala BIN yang juga jenderal polisi berpengaruh.
- DPR Optimistis Desk Pilkada Kemenko Polkam Mampu Meredam Potensi Konflik
- Program Sarapan Sehat Bergizi tak Hanya untuk Anak Didik, Tetapi juga Menyasar Para Guru
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Yohannis Manansang Berencana Bangun Rumah Sakit Internasional di Sentani
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua