Donald Trump Menang di Pilpres AS, Produsen Mobil Dunia Deg-degan
Rabu, 13 November 2024 – 17:54 WIB
Pada awal 2024, bos Alfa Romeo yang dimiliki oleh Stellantis mengatakan bahwa merek ini akan menunggu hasil pemilu AS sebelum memutuskan jajaran produknya pada masa depan.
Perubahan pada Inflation Reduction Act (IRA) - yang mungkin akan mengurangi kredit pajak dan subsidi untuk mobil listrik - juga dapat berdampak drastis pada produsen mobil listrik AS, termasuk Rivian dan Lucid. (drive/antara/jpnn)
Beberapa produsen mobil dunia sedang menunggu dengan gugup, saat presiden terpilih AS Donald Trump kembali ke Gedung Putih
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Volvo Pastikan Masih Jual SUV Ini dengan Mesin Bensin
- Dunia Hari ini: Trump Bertemu Biden untuk Mempersiapkan Transisi Kekuasaan
- Konsumen Siap Geber Mobil Listrik Volkswagen ID. Buzz di Jalan
- Keluarga Donald Trump Berminat untuk Berinvestasi di Indonesia
- Asyik, Hyundai Ioniq 5 N Siap Didistribusikan Kepada Konsumen November Ini
- EMI Merilis Mobil Listrik Mazda MX-30 di Indonesia, Harga Hampir Rp 1 Miliar