Donald Trump: Peluru Menembus Bagian Atas Telinga Kanan Saya

Donald Trump: Peluru Menembus Bagian Atas Telinga Kanan Saya
Kandidat Presiden AS dari Partai Republik Donald Trump dikerumuni petugas sesaat setelah terdengar bunyi seperti letusan tembakan. Foto: Gene J Puskar/AP Photo

Dua orang, termasuk tersangka pria bersenjata, dipastikan tewas dalam unjuk rasa tersebut dan yang lainnya dilaporkan terluka.

Sementara itu, Presiden AS Joe Biden mengutuk kejadian tersebut.

"Tidak ada tempat di Amerika Serikat untuk kekerasan seperti itu. Memuakkan, ini memuakkan," ujarnya. (mirror/jpnn)

Donald Trump bilang mendengar suara mendesing dan langsung merasakan peluru menembus kulit.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News