Donald Trump Terancam Batal jadi Presiden AS
Sabtu, 26 November 2016 – 08:02 WIB

Donald Trump. Foto: AFP
Sedangkan secara electoral vote, Clinton yang hanya mengantongi 232 suara kalah oleh Trump yang mendapat 306 suara. Jika penghitungan suara ulang Wisconsin berpihak kepada Clinton, dukungan electoral vote Trump akan berkurang 10.
Namun, jika hanya membalikkan suara di Wisconsin yang sejak 1984 selalu memenangkan capres Partai Demokrat, Clinton masih belum bisa memperbaiki nasibnya.
Tetapi, jika dia menang di dua negara bagian lain yang juga digugat Stein, perubahan besar akan terjadi. Sebab, total electoral vote di tiga negara bagian itu 46.
Jika Trump kehilangan 46 suara yang lantas menambahi suara Clinton, Trump batal menjadi presiden. (afp/reuters/cnn/bbc/hep/c4/any/jpnn)
WASHINGTON - Ketegangan pemilihan presiden Amerika Serikat belum usai. Saat penghitungan suara masih berlangsung, muncul gugatan Jill Stein, capres
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global