Donasi Pengusaha China ke Politisi Australia Kembali Disoroti
Senin, 05 Maret 2018 – 14:00 WIB

Donasi Pengusaha China ke Politisi Australia Kembali Disoroti
"Partai Buruh suka menakut-nakuti, kampanye hitam karena mereka tidak punya hal lain lagi," ujarnya.

ABC News: Nick Harmsen
Menteri Utama Australia Selatan Jay Weatherill mengatakan bisa saja dia pernah bertemu Zou dalam suatu acara, namun hanya berbicara dengannya sambil lalu.
Dia mengatakan dana yang diterima Partai Buruh dari serikat buruh akan digunakan untuk "mengadvokasi para pekerja".
"Itulah yang mereka ingin kami lakukan dengan dana tersebut. Dan itulah yang kami lakukan," katanya.
"Pertanyaan sebenarnya yaitu apa yang telah dibeli Sally Zou dengan donasi $ 1,2 juta," kata Weatherill.
"Hal itulah yang perlu dijawab oleh Partai Liberal," ujarnya.
Simak beritanya dalam Bahasa Inggris di sini.
BERITA TERKAIT
- 'Selama Ini Ternyata Saya Dibohongi': Kerugian Konsumen dalam Dugaan Korupsi BBM
- Keberadaan Seorang Warga Indonesia di Tasmania Sempat Dikhawatirkan
- Dunia Hari Ini: Angin Kencang Mulai Menghantam Pesisir Timur Australia
- Warga Indonesia Dilaporkan Hilang di Tasmania Setelah Putus Kontak dengan Keluarga
- Hal yang Perlu Disiapkan untuk Hadapi Cuaca Buruk, Seperti Siklon Alfred
- Dunia Hari Ini: Bom Bunuh Diri di Pakistan Menewaskan 18 Orang