Dongkrak Ical, Golkar Rayu Pramono Edhie atau Puan
Selasa, 19 Februari 2013 – 14:01 WIB

Dongkrak Ical, Golkar Rayu Pramono Edhie atau Puan
Diakuinya, berdasarkan hasil survei, elektabilitas Ketua Umum Golkar memang belum teratas. Namun, Golkar telah berkomitmen membantu Aburizal Bakrie meningkatkan elektabilitasnya tersebut.
Baca Juga:
"Soal pendamping Aburizal Bakrie, saya belum tahu pasti. Namun jika dugaan saya itu benar, kita menyambut baik dua pilihan tersebut karena dari sisi ideologi tidak ada masalah, ini positif," ungkap Agus Gumiwang, sembari menambahkan, pengumuman resmi cawapres pendamping Aburizal Bakrie baru akan dilakukan setelah Pileg 2014. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golkar Agus Gumiwang mengatakan, apapun halangan dan rintangan bagi Aburizal Bakrie (ARB) untuk maju sebagai calon presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo