Dor! Pria Inipun Terkapar Ditembak Begal

Dor! Pria Inipun Terkapar Ditembak Begal
Ariyanto yang ditembak pelaku pada lengan kirinya sedang menjalani perawatan tim medis RSD Ryacudu Kotabumi. Foto Riduan/radarlampung/jpg

Melihat korban sudah tidak berdaya, dan khawatir aksinya diketahui warga kedua pelaku langsung tancap gas meninggalkan kedua korban, tanpa membawa motor.

“Mereka (pelaku) langsung tancap gas, dengan pakai motor Honda Revo,” bebernya saat ditemui di Rumah Sakit Daerah (RSD) H.M. Ryacudu, kemarin (30/8) petang.

Menurut pantauan, korban masih mendapat perawatan intensif di ruang Intensif Gawat Darurat(IGD) RSD Ryacudu. Dengan didampingi kedua orang tuanya, tim medis mengeluarkan proyektil peluru dari lengannya untuk meudian dijahit.

Berdasarkan pantauan di rumah sakit tampak sejumlah anggota polisi berjaga dan meminta keterangan korban. (rid/adi/ray/jpnn)

LAMPUNG - Ariyanto, 24, warga Desa Bumiraharja Kecamatan Abung Surakarta, Lampung menjadi korban penembakan begal sepeda motor yang terjadi, Selasa


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News