Dorong Belitung Jadi Geopark Dunia
Jumat, 14 Oktober 2016 – 10:50 WIB
Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya pun sangat concern dengan Belitung karena sudah ditetapkan menjadi KEK Pariwisata di Tanjung Kelayang. Tidak lama lagi bandaranya juga akan naik status menjadi international airport.
Segala hal yang terkait dengan persyaratan teknis menuju status internasional itu terus dikebut. "Akses menjadi titik paling krusial karena wisman belum bisa direct flight dari Singapore, Malaysia dan kota-kota lain di dunia," papar Arief.(adv/jpnn)
BELITUNG – Destinasi prioritas Tanjung Kelayang di Belitung rupanya tak hanya fokus membangun Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Pariwisata. Saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi