Dorong Inovasi Pertanian, Smart City UI Gelar Diseminasi Hasil Riset
Sabtu, 26 Agustus 2023 – 20:24 WIB

Smart City UI menggelar diseminasi hasil riset ini di Hotel Aloft TB Simatupang, Jakarta Selatan, Rabu (23/8) lalu. Foto: dokumentasi UI
Kepala Peneliti Proyek HEIGHTS Indonesia Ahmad Gamal turut memaparkan garis besar hasil penelitian serta temuan yang menonjol.
Dalam pembahasannya, dia menekankan bahwa tujuan utama riset adalah mendorong inovasi yang lebih mendalam dan menciptakan ruang bagi pertumbuhan individu yang telah teredukasi.
“Inovasi seharusnya menjadi sarana bagi pengguna untuk memahami metode baru, sehingga memiliki keterampilan yang relevan dengan dunia nyata,” kata Ahmad Gamal. (mcr4/jpnn)
Smart City UI bersama University of Notre Dame dan USAID menggelar diseminasi hasil riset dalam upaya mendorong inovasi pertanian.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Inilah 7 Sub-Bidang Ilmu dari Kampus di Indonesia Masuk Top 100 Dunia
- Buku Kolaborasi UI dengan Mitra Ungkap Potensi Aset Bersejarah Depok Lama
- Panen Kritik, UI Beberkan Alasan Disertasi Bahlil Tidak Dibatalkan
- Tanggapi Keputusan UI soal Disertasi Bahlil, Mendiktisaintek: Rasanya...
- Diwajibkan Minta Maaf soal Disertasi ke Civitas Akademica UI, Bahlil Bereaksi Begini
- 6 Universitas Ternama Digandeng DPRKP untuk Penataan Permukiman & Kualitas Hunian