Dorong Kreasi Anak Muda, Politikus Perindo Dukung Prabowo-Gibran
jpnn.com, JAKARTA - Pendiri Relawan Pasukan Ganjar Muda (Pagar Muda) Calvin Leonard memutuskan mengubah arah politiknya.
Calvin yang menjabat Wakil Ketua Umum Perindo pindah haluan mendukung Prabowo-Gibran.
Melalui gerakan sukarelawan Langkah Maju itu, Calvin mengajak sejumlah memenangkan Prabowo-Gibran.
Langkah itu diawali secara simbolis dengan melepaskan jaket Ganjar Pranowo dan ikrar dukungan.
“Segala konsekuensinya telah saya perhitungkan, termasuk yang terburuk,” kata Calvin di TKN Fanta Prabowo Gibran, Selasa (23/1).
Calvin menjelaskan perpindahan ini tidak lepas dari naluri yang melihat paslon Prabowo-Gibran mampu menyerap aspirasi dan kreativitas anak muda dibandingkan paslon lainnya.
Meski demikian, upaya perpindahan ini diakui penuh tantangan. Termasuk sejak malam tadi, Calvin mengakui halangan untuk berpindah haluan dinilainya sangat besar, mulai dari yang DM ke Instagram hingga chat langsung ke WhatsApp.
“Badainya cukup besar, tetapi, ini konsekuensi yang harus saya hadapi,” katanya.
Wakil Ketua Umum Partai Perindo Calvin Leonard pindah haluan mendukung Prabowo-Gibran.
- Pemerintahan Prabowo-Gibran Soroti Pengendalian Polusi di Jabodetabek
- Serikat Pekerja NIBA ALI Gelar Family Gathering dan Syukuran Atas Pelantikan Prabowo-Gibran
- Layani Energi ke Pelosok Negeri, Pertamina Tambah Penyalur 40 BBM Satu Harga
- Kemenpora Pastikan Pembangunan Kepemudaan Selaras dengan Asta Cita Prabowo-Gibran
- Saleh Daulay: Awal Kepemimpinan Prabowo Dibuka dengan Harapan, Banyak yang Mendoakan
- Tantangan dan Harapan Terhadap Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah yang Baru