Dorong Pengembangan Kehidupan Sosial, Penguin Indonesia Gandeng DMI Jatim
Rabu, 26 Juni 2019 – 14:55 WIB

Penguin Indonesia menjalin kerja sama dengan Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jawa Timur di Hotel Utami, Sidoarjo, Selasa (25/6). Foto: Penguin Indonesia
Tak hanya itu, kata Andi, dalam penandatangan kerja sama kali ini Penguin Indonesia juga ikut berkontribusi dalam serangkaian kegiatan musyawarah bersama DMI.
“Penguin Indonesia berpartisipasi dalam pengembangan kehidupan sosial di Jatim,” ujarnya.
Program kerja sama antara DMI dengan Penguin itu merupakan otonomi daerah yang memiliki peluang bagi kedua belah pihak terkait pelaksanaan pembangunan dan mendukung perkembangan industri dalam negeri.
“Program itu juga tentunya dapat mendorong proses modernisasi dengan memberikan produk yang memiliki teknologi inovatif dan berkualitas. Diharapkan lahir program-program pengembangan lainnya yang selanjutnya akan dibangun bersama,” tutur Andi. (jos/jpnn)
Penguin Indonesia menjalin kerja sama dengan Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jawa Timur di Hotel Utami, Sidoarjo, Selasa (25/6).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Tabrakan Bus vs Mobil di Jawa Timur Menewaskan 7 Orang
- Menko Polkam Budi Gunawan Tinjau Arus Balik Idulfitri 2025 di Jawa Timur
- Pria di Blitar Bacok Mantan Istri
- Banjir Memutus Jalan di Kediri
- Kakek di Blitar Tewas, Penyebab Kematiannya Masih Misterius