Dortmund Kalah Pertama, Ini Kata Klopp
Minggu, 06 Oktober 2013 – 15:07 WIB
DORTMUND- Pekan kedelapan Bundesliga menjadi mimpi buruk bagi Borussia Dortmund. Tim berjuluk Die Schwarzgelben tersebut harus merasakan kekalahan pertamanya musim ini.
Dortmund dipaksa mengakui ketangguhan Borussia Muenchengladbach dua gol tanpa balas di Borussia Park, Muenchengladbach, Sabtu (5/10) kemarin. Dortmund pun harus merelakan posisi pemuncak klasemen direbut Bayern Muenchen.
Baca Juga:
Pelatih Dortmund, Jurgen Klopp mengaku heran dengan kekalahan itu. Sebab, sebelum Mats Hummel diusir wasit, Dortmund tampil sangat mendominasi pertandingan.
Baca Juga:
DORTMUND- Pekan kedelapan Bundesliga menjadi mimpi buruk bagi Borussia Dortmund. Tim berjuluk Die Schwarzgelben tersebut harus merasakan kekalahan
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Beri Warning kepada Pemain Timnas Indonesia, Sejumlah Nama Terancam?
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini
- Patrick Kluivert Ungkap Pentingnya Peran Pemain Lokal dan Diaspora Timnas Indonesia
- Patrick Kluivert Pengin Jairo Riedewald Membela Timnas Indonesia
- BMI Beri Layanan Refleksi Gratis di Soekarno Run 2025, Hasto Ikut Merasakan