Dortmund: Kami Layak Menang Besar
Kamis, 25 April 2013 – 04:09 WIB

Penyerang Borussia Dortmund, Robert Lewandowski saat mencetak gol keempatnya dari titik putih ke gawang Real Madrid. Getty Images
Meskipun kemenangan ini cukup besar, namun Zorc mengingatkan timnya untuk tidak lengah. Di leg kedua nanti yang akan digelar di Santiago Bernabeu, Rabu (1/5) dini hari WIB, pihaknya tetap fokus agar peluang ke final tidak melayang.
"4-1 adalah hasil yang besar, tetapi kita tahu Real Madrid mampu mencetak gol di kandang, jadi kami harus tetap fokus," pungkasnya. (awa/jpnn)
DORTMUND - Direktur Olahraga Borussia Dortmund, Michael Zorc memuji penampilan skuatnya saat menjamu Real Madrid leg pertama Liga Champions di Signal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia