Dosen dan Mahasiswa Psikologi Dikerahkan untuk Trauma Healing
Selasa, 09 November 2010 – 18:00 WIB

Dosen dan Mahasiswa Psikologi Dikerahkan untuk Trauma Healing
"Rasa trauma yang membekas dari bencan alam akan berpengaruh negatif pada tumbuh kembang anak dan itu sangat kita hindari," katanya.
Baca Juga:
Untuk melaksanakan program trauma healing tersebut pemerintah melalui Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak akan bekerjasama dengan United Nations Children's Fund (UNICEF). "Kita akan bekerja sama dengan Unicef serta badan perberdayaan perempuan dan perlindungan anak yang ada di daerah," jelas Linda.
Lebih lanjut Linda menambahkan, pihaknya hingga saat ini masih terus melakukan koordinasi dengan sejumlah pihak agar anak-anak dan perempuan korban bencana alam yang berada di pengungsian terpenuhi segala kebutuhan dasarnya. "Kami bekerja sama dengan pemerintah daerah, lembaga kemanusiaan dan juga dunia swasta untuk memenuhi kebutuhan dasar para pengungsi khususnya perempuan dan anak-anak," tukasnya. (cha/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPP&AP) segera mengerahkan para dosen dan mahasiswa fakultas psikologi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif