Dosen UMSU Luput dari Kecelakaan Lion
Minggu, 14 April 2013 – 09:12 WIB

Dosen UMSU Luput dari Kecelakaan Lion
“Astaghfirullah.... Pesawat JT 904 Bandung-Denpasar. Mestinya aku naik pesawat itu besok,” kata Rudi menirukan rasa kagetnya saat mengetahui pesawat Lion Air itu jatuh.
Baca Juga:
Meski tidak ada firasat sebelumnya, Rudi bersyukur tidak menjadi bagian dari penumpang pesawat yang celaka. “Saya prihatin dengan kecelakaan pesawat itu. Tapi saya juga bersyukur karena terhindar dari kecelakaan itu,” lanjutnya.
Menurut Rudi, keberangkatannya ke Bali dalam rangka mengikuti undangan seminar komunikasi di Denpasar, Bali. Kendati begitu, dia mengaku akan tetap berangkat ke Bali dengan menumpang pesawat Lion.
“Memang ada rasa trauma, tapi saya tetap akan berangkat besok. Bismillah saja. Besok saya akan tetap ke bandara dan akan menunggu informasi dari pihak Lion apakah keberangkatan besok ditunda atau tidak," ungkap Rudi yang mengaku sedang berada di Bandung. (adz)
MEDAN - Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Rudianto SSos MSi terhindar dari kecelakaan pesawat Lion Air nomor
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus