DP Terjangkiti COVID-19 dari Sopir Ambulans, Sempat Kontak dengan 30 Orang
Kamis, 14 Mei 2020 – 23:52 WIB
"Sudah 13 kasus kami. Kalau dicatat dari yang mengirim sampel, kasus positif kami itu 16 orang. Tetapi yang tiga sudah pindah, dua ke Kabupaten Limapuluh Kota dan satu ke Kabupaten Agam," sebutnya.
BACA JUGA: Ditinggal Orang Tua ke Pasar, KR Malah Melakukan Perbuatan Terlarang di Rumah
Untuk beberapa pasien lainnya yang telah dinyatakan positif, beberapa di antaranya telah dilakukan uji swab.(antara/jpnn)
Pemerintah Kota Payakumbuh kembali mengumumkan tambahan satu orang positif terjangkiti virus corona baru atau COVID-19 yang terjangkiti dari sopir ambulans Puskesmas Aia Tabik.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Presiden AS Joe Biden Positif Covid-19
- Dinkes Sumsel Minta 2.000 Vial Vaksin Sinovac ke Kemenkes
- Paku Wojo Punya Kantor Sekretariat di Payakumbuh
- Awas! Penipuan Berkedok Umrah Marak Terjadi, Belasan Warga Jadi Korban di Sumbar
- Kasus Positif Covid-19 Harian Bertambah Cukup Banyak, DKI Jakarta Tertinggi
- 2 Orang Tewas dalam Kecelakaan Maut di Jalan Bukittinggi-Payakumbuh