DPC PD Ramai-ramai Minta KLB
Kamis, 07 Maret 2013 – 20:02 WIB
JAKARTA - Tiga Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat di DKI Jakarta ikut mendesak agar partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu segera menggelar Kongres Luar Biasa (KLB). Mereka adalah Ketua DPC Jakarta Pusat Taufikurrahman, Ketua DPC Kabupaten Kepulauan Seribu Neneng Hasanah dan Ketua DPC Jakarta Selatan Hardi. Karenanya Taufik dengan tegas menolak opsi penunjukan Pelaksanaan Tugas (Plt) ketua umum. Alasannya, dalam AD/ART PD tidak dikenal adanya Plt ketum.
"Kami minta kepada DPP untuk segera selenggarakan KLB untuk tetepkan ketum baru, pascaberhentinya Anas Urbaningrum sebagai ketua umum," ujar Taufikurrahman mewakili rekan-rekannya dalam jumpa pers di ruang Fraksi Partai Demokrat di gedung DPRD DKI, Kamis (7/3).
Baca Juga:
Menurutnya, belum adanya ketua umum definitif sangat menggangu persiapan Demokrat menuju pemilu 2014. Pasalnya tanpa tanda tangan ketua umum, Demokrat tidak dapat mendaftarkan calon legislatif (caleg) untuk ikut serta pada Pemilu 2014.
Baca Juga:
JAKARTA - Tiga Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat di DKI Jakarta ikut mendesak agar partai binaan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu
BERITA TERKAIT
- Bersama Cagub NTT, Kaesang Doakan Korban Erupsi Gunung Lewotobi
- Bertemu Jokowi, Ridwan Kamil Singgung Anies dan PDIP Kini Bergabung
- Kampanye Akbar Pramono-Rano Karno Akan Dihadiri Anies Baswedan, Seru
- Jokowi Minta Masyarakat Pilih Ridwan Kamil, Supaya Menang 1 Putaran Seperti Prabowo
- Golkar DKI Siapkan Saksi TPS Mengawal Suara Ridwan Kamil-Suswono
- Komunitas E-Sports Maluku Utara Deklarasikan Dukungan untuk HAS di Pilgub Malut 2024