DPD Ajak Daerah Manfaatkan WIEF
Rabu, 04 Maret 2009 – 16:30 WIB
Pengembangan suatu kerangka pengelolaan resiko yang praktis untuk sektor swasta harus segera dilakukan. DPD memahami harapan investor swasta agar kebijakan investasi di Indonesia dirasionalisasi disertai aturan pembiayaan yang sekompetitif mungkin. Langkah-langkah utama yang dapat diambil Pemerintah seperti rencana komprehensif untuk meningkatkan pelayanan publik.
Selama penyelenggaraan WIEF ke-5, Irman mengatakan, terdapat kesempatan untuk memperoleh informasi yang sangat berharga dan berdiskusi intensif guna beroleh jawaban bagaimana mengatasi krisis ekonomi dunia. “Dapat disimpulkan bahwa untuk mengatasi krisis dunia kuncinya adalah komunikasi, perundingan, inovasi, dan kreativitas untuk kehidupan yang lebih baik bagi bangsa ini,” ujarnya. (fas/JPNN)
JAKARTA – Wakil Ketua DPD RI, Irman Gusman, selaku Ketua Panitia Pengarah Forum Ekonomi Islam Dunia atau World Islamic Economic Forum (WIEF)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GB Sanitaryware dan Christian Sugiono Garap Project Rahasia di Bali
- Pertamina Patra Niaga Tingkatkan Inspeksi ke SPBU
- Lewat Transisi Energi Terbarukan, Indonesia Bisa Menurunkan Emisi GRK
- KAI Living Gondangdia Masuki Tahap Penyelesaian
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut