DPD Awasi Penyaluran Bantuan ke Wasior
Senin, 11 Oktober 2010 – 16:47 WIB
JAKARTA - Sebagai bentuk kepedulian terhadap bencana banjir bandang di Wasior, Kabupaten Teluk Wondama, Papua Barat, Dewan Perwakilan Daerah (DPD)membentuk Posko Tanggap Darurat Bencama Wasior. Posko yang dibentuk untuk memobilisasi bantuan terhadap para korban di Wasior. "Nanti malam bersama dengan staf berangkat ke Monokwari dan untuk turun ke lapangan. Mereka akan memfungsikan DPD Posko Bencana Banjir Wasior," ucapnya.
"Berfungsi untuk tanggap darurat dengan memobilisasi dukungan terhadap bantuan yang dilakukan DPD dan melakukan pengawasan agar bantuan yang diberikan ke Wasior tepat sasaran," kata Wakil Ketua DPD, La Ode Ida di ruang Pimpinan DPD, Senayan, Jakarta, Senin (11/10).
Menurut La Ode Ida, hari ini empat anggota DPD yang berasal dari Papua Barat akan bertolak ke Wasior. Masng-masing, Wahidin Ismail, Mervin Sadipun Komber, Sofia Maipauw, Ishak Mandacan.
Baca Juga:
JAKARTA - Sebagai bentuk kepedulian terhadap bencana banjir bandang di Wasior, Kabupaten Teluk Wondama, Papua Barat, Dewan Perwakilan Daerah (DPD)membentuk
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Ingin Batasi Penggunaan Medsos, Sukamta: Penting Dibuka Opsinya
- Wacana Pertemuan Megawati-Prabowo, Said: Semoga Terlaksana Sebelum PDIP Melaksanakan Kongres
- Afriansyah Noor Keluar dari PBB Setelah Kalah Pemilihan Ketum
- Tak Mudah Buat Prabowo dan Megawati, Ada yang Lucu
- Israel-Hamas Gencatan Senjata, Sukamta Minta Indonesia Aktif Mengawal Perdamaian di Palestina
- Prabowo Minta Pemasangan Pagar Laut Diusut, Riyono Caping: Pemanfaatan Ruang Laut Harus Izin