DPD Desak Bentuk Pansus Agraria
Kamis, 12 Januari 2012 – 17:17 WIB

DPD Desak Bentuk Pansus Agraria
Sementara, dalam pidatonya Ketua DPD RI Irman Gusman menegaskan konflik sumberdaya alam dan agraria yang melibatkan perusahaan dan masyarakat tidak hanya terkait dengan aspek hukum di bidang pertambangan dan lahan.
”Konflik juga muncul akibat ketidakpuasan masyarakat terhadap tanggungjawab perusahaan dalam mengembangkan masyarakat dan menjaga kelestarian lingkungan”, tegas Irman Gusman.
Menurut Irman Gusman, perlu adanya perhatian agar konflik seperti di Bima tidak meluas. ”DPD RI harus segera mendorong pemerintah mengkaji ulang kontrak karya pengelolaan tambang,” tegasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) mengusulkan perlunya pembentukan panitia khusus (pansus) agraria. Usulan itu disampaikan oleh sejumlah anggota
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Para Purnawirawan Minta Wapres Diberhentikan, Tokoh Muda Bersuara Bela Gibran
- Arief Poyuono: Harus Ada Alasan Kuat untuk Menggulingkan Gibran
- Inas Zubir Bicara Krisis dan Peluang Masa Depan Hanura di Tengah Keterpurukan
- Ormas Kebablasan Bukan Diselesaikan dengan Revisi UU, tetapi Penegakan Hukum
- Saat Melantik Pengurus Baru Partai Hanura, OSO: Kami Mendukung Prabowo
- Tutup Kegiatan RBN NasDem, Surya Paloh Minta Anak Muda Berjuang Bangun Bangsa