DPD Ikut Usul Dana Desa Rp1 Miliar
Selasa, 29 Juni 2010 – 18:12 WIB

DPD Ikut Usul Dana Desa Rp1 Miliar
Dijelaskan, Pimpinan DPD RI bersama empat pimpinan Komite DPD dan pimpinan Panitia Urusan Rumah Tangga (PURT) DPD RI telah melakukan pengkajian dan akan mematangkan konsep P4D ini.
Baca Juga:
Menurut La Ode Ida, dari perspektif politik, agenda P4D merupakan bagian dari upaya DPD untuk mengikuti perubahan dan berkembangan politik pasca-reformasi. Terhadap agenda P4D ini, dia berharap seluruh anggota DPD RI harus terlibat dalam mendukung perencanaan pembangunan daerah dengan dukungan dana dekonsentrasi dan dana alokasi khusus (DAK).
"Dana itu hanya dapat dikeluarkan atas dasar rekomendasi DPD RI berdasarkan hasil pengawasan DPD RI sesuai tugas konstitusionalnya. Karena itu DPD RI harus memperkuat lembaga budget office yang melekat pada Komite IV DPD RI yang dipimpin oleh Jhon Pieris dengan didukung oleh para pakar,” ujar La Ode. (fas/jpnn)
JAKARTA – Sikap Dewan Perwakilan Daerah (DPD) sejalan dengan usulan Fraksi Partai Golkar DPR menyangkut perlunya ada dana aspirasi Rp1 miliar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang