DPD Masih Berharap Peran di Senayan

DPD Masih Berharap Peran di Senayan
DPD Masih Berharap Peran di Senayan
“Keinginan DPR mereduksi DPD menjadi pertanyaan: di mana asas kesetaraan dengan DPR sebagai sesama lembaga perwakilan di tingkat nasional,” ujarnya, menyinggung efisiensi dan efektivitas penyelenggaraan fungsi, tugas, dan wewenang DPD dan DPR. “Yang membuat undang-undang memang mereka, tapi mengapa harus mereduksi DPD? Kita sama. Kalau mereka tidak mengurangi dirinya tapi mengurangi orang lain tentu menjadi pertanyaan,” tanya Irman.

Ketua Pansus RUU Susduk DPR Ganjar Pranowo dalam Dialog Kenegaraan “Pertarungan Politik dalam RUU Susduk” di Gedung DPD, Kompleks Parlemen, Senayan--Jakarta, Rabu (3/6), berjanji merampungkannya bulan Juni. Pembahasannya diyakini selesai tepat waktu lantaran bulan Juli beberapa anggota DPRD dilantik. (fas/JPNN)

JAKARTA - Ketua Tim RUU Rancangan Undang-Undang Susunan dan Kedudukan Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News