DPD Minta Publik Awasi Perpanjangan Kontrak Tambang
Kamis, 11 Oktober 2012 – 18:12 WIB

DPD Minta Publik Awasi Perpanjangan Kontrak Tambang
Dikatakannya, sudah terlalu lama negeri ini salah kelola dan mengabaikan prinsip-prinsip berkeadilan dalam konsep NKRI. DPD ingin meluruskan ini semua sesuai dengan kapasitas dan kapabilitas DPD saat ini.
Terakhir, dia mengritisi kebijakan pembangunan ekonomi pemerintah yang fokus mengejar pertumbuhan ekonomi dan mengabaikan pemerataan kesejahteraan ekonomi kepada daerah-daerah.
"Mengutamakan pertumbuhan ekonomi tidak sesuai dengan Pancasila karena pertumbuhan ekonomi hanya mendatangkan manfaat bagi satu atau dua daerah saja. Sementara Indonesia ini terdiri dari 33 provinsi. NKRI lebih membutuhkan pemerataan ekonomi karena sesuai dengan Pancasila dan UUD 45," tegas Ketua DPD. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Irman Gusman mengingatkan seluruh pengambil kebijakan di negeri ini tidak terjebak dengan urusan Komisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital
- Wajar Banyak yang Tidak Suka Monolog Gibran, Ini Analisis Efriza
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Cak Imin: Tergesa-Gesa Amat, Sih
- Kanang Tekankan Peran Vital PJT I dan II Dukung Swasembada Pangan hingga IKN
- Connie Serahkan Dokumen Rusia ke DPP PDIP, Isinya Berkas & Diska Lepas
- Temukan Pangan Olahan Mengandung Babi, BPOM dan BPJPH Diapresiasi