DPD Pertanyakan Relokasi Korban Merapi
Selasa, 14 Desember 2010 – 13:35 WIB
Konsep relokasi yang ditawarkan Luther, menurutnya adalah dengan memberi lahan 2 hektare tiap KK, ditambah pemberian pekerjaan dan biaya hidup, sampai lahan sawit yang diberikan kepada pengungsi tersebut bisa menghasilkan. Pemerintah Yogyakarta lewat Kanjeng Ratu Hemas, katanya lagi, sudah sepakat dan mulai menawarkan relokasi kepada para pengungsi.
Baca Juga:
Kini, lanjut Luther, tinggal tergantung pada sikap pemerintah (pusat), apakah akan mendukung atau menolak usulannya ini. "Hari ini kita surati lagi Kementerian Transmigrasi. Mudah-mudahan segera ada tanggapan. Kalau sampai ditolak, saya sangat menyesalkan," ucap Luther pula. (pra/jpnn)
JAKARTA - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) mempertanyakan political will pemerintah dalam menangani korban letusan Gunung Merapi di Yogyakarta, beberapa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hak Konstitusional Firli Bahuri Harus Dihormati
- Jenderal Polri Menjamin Penanganan Kasus Penembakan Siswa Semarang Transparan
- Katarina Minta Jaksa Segera Eksekusi Pelaku Pemalsuan Akta Setelah Kasasi Dikabulkan
- Pensiunan Notaris Diduga Dikriminalisasi dengan Sengketa Perdata yang Dipidanakan
- Kebakaran Melanda Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, Ini Dugaan Penyebabnya
- Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024, Sudah Diantisipasi, 3 Alasannya