DPD PSI Jakbar Usulkan 6 Nama Cagub DKI, Ada Deddy Corbuzier hingga Ahok

jpnn.com, JAKARTA - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Jakarta Barat mengusulkan enam nama bakal calon gubernur dan wakil gubernur yang akan diusung dalam Pilkada Jakarta 2024.
Usulan enam nama tersebut didapatkan dari sidang pleno daerah pada hari Minggu (7/7) di Kantor DPD PSI Jakarta Barat.
Plt Ketua DPD PSI Jakarta Barat William Aditya Sarana mengatakan sidang pleno daerah yang digelar oleh DPD PSI Jakarta Barat melibatkan pengurus dari tingkat kota hingga kecamatan terkhusus di Jakarta Barat.
"Kami menjunjung tinggi prinsip partisipasi dalam setiap proses pengambilan keputusan di internal partai," ucap William dalam keterangannya, Senin (8/7).
Sidang Pleno Daerah itu juga melibatkan berbagai elemen masyarakat. PSI disebut mendengarkan aspirasi dari masyarakat, sehingga pada acara sidang pleno daerah sesuai dengan yang dibutuhkan oleh masyarakat.
"Kami telah melibatkan berbagai elemen masyarakat khususnya di Jakarta Barat dan mendengarkan aspirasi mereka untuk memastikan bahwa calon yang direkomendasikan adalah yang terbaik,” kata dia.
Adapun, enam nama yang diusulkan oleh DPD PSI Jakarta Barat adalah:
1. Kaesang Pangarep
DPD PSI Jakarta Barat mengusulkan 6 nama bakal calon gubernur dan wakil gubernur yang akan diusung dalam Pilkada Jakarta 2024.
- Masyarakat Keberatan Kenaikan 71,3% Tarif PAM Jaya, Francine PSI Surati Gubernur Jakarta
- Menhut Minta Jangan Ragu-Ragu, Regulasi yang Mempersulit Silakan Dilaporkan
- Rano Karno Bakal Lanjutkan Ide Heru Budi untuk Bangun Pulau Sampah
- Tanggapi Aksi #IndonesiaGelap, PSI: Menurut Data, Indonesia Sangat Cerah
- Bendera PSI Perorangan Berkibar di Sejumlah Ruas Jalan Jakarta
- PSI Instruksikan Kepala Daerah Melayani Rakyat, Bukan Partai