DPD RI Dorong Presiden Alokasikan Dana Kecamatan pada APBN 2020
Sabtu, 02 Februari 2019 – 10:35 WIB
Andre melihat sekarang ini ada kencenderungan makin genting karena ada kesan mengadu domba sesama anak bangsa. Dia mengingatkan jangan sampai diperalat oleh kepentingan asing.
“Kalau diperalat oleh kepentingan asing maka setelah terpilih nanti menggadaikan seluruh aset ke asing,” katanya.
Dia berharap para capres dan timses untuk menghindari politik genderuwo. “Ini pesan moral saya. Saya ingin pesta demokrasi ini happy,” katanya.
Selain itu, Andre menekan agar pasangan capres dan timses mengedepan adu program dan adu gagasan supaya rakyat simpati.
“Utamakan adu program dan hindari hoaks,” tegas Andre.(fri/jpnn)
Anggota DPD RI Andre Garu mendorong Presiden Joko Widodo bersama Kemenke dan Kemdagri mengalokasikan dana untuk kecamatan di seluruh Indonesia pada RAPBN tahun 2020.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah