DPD Tolak Pilkada oleh DPRD

DPD Tolak Pilkada oleh DPRD
DPD Tolak Pilkada oleh DPRD
Lebih lanjut dikatakannya, ada prinsip-prinsip yang harus tetap dijaga dalam berdemokrasi. Irman memaparkan, pemilihan Presiden yang awalnya dilakukan oleh MPR saja kini dilakukan secara langsung oleh rakyat. Artinya, kata Irman, ada pergeseran kedaulatan dari segelintir elit ke rakyat seutuhnya. "Ini sesuai dengan prinsip dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat," sambungnuya.

Karenanya Irman wanti-wanti agar Pemilukada tidak dikembalikan lagi ke DPRD. "Jika kita mengembalikan mekanisme pemilihan kepala daerah ke DPRD, maka bukankah itu sama saja kemunduran demokrasi?" pungkasnya.(ara/jpnn)


JAKARTA - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) secara resmi menolak wacana yang dilontarkan pemerintah untuk mengembalikan Pemilihan Umum Kepala Daerah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News