DPP KNPI Dukung Menpora Sukseskan PON Papua
Senin, 09 Agustus 2021 – 22:14 WIB

Plt Ketua Umum DPP KNPI Mustahuddin. Foto: dok. pribadi
"Pelaksanaan PON XX ditengah Pandemi Covid 19 harus tetap memegang prinsip Keselamatan dan Kesehatan Semua Kontingen Olahraga yang terlibat, karena itu kami berharap pemerintah melalui Bapak Zainuddin Amali selaku Menpora memastikan Standar Operasional dan Prosedur pelaksanaan PON Papua harus dengan Protokol Kesehatan ketat, Panitia dan semua Unsur yang terlibat dapat belajar dan mengambil manfaat dari kesuksesan event internasional Olimpiade yang dilaksanakan di Tokyo baru-baru ini," kata Mustahuddin. (rhs/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Festival olahraga sekelas PON Papua akan menjadi alternatif hiburan dan tontonan bagi rakyat Indonesia di tengah pandemi ini.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan
- Viral Dugaan Penghinaan pada Habib Idrus, DPP KNPI: Ini Ramadan, Seharusnya Menebarkan Kedamaian
- Kejaksaan Sita Rp 1,5 M Duit Panas PON Papua, Nixon Bidik Pejabat Negara
- Ratusan Napi Rutan Salemba Dipindahkan, KNPI Apresiasi Kinerja Kementerian Imipas
- CEO BPI Danantara Rangkap Jabatan Sebagai Menteri Investasi, Ketum KNPI Bereaksi
- FIBA Asia Cup 2025 Qualifiers: Laga Indonesia Vs Korsel Ditonton Menpora Dito