DPP PAN Renungkan Pernyataan Amien Rais
Jumat, 03 November 2017 – 16:10 WIB
Amien menuturkan, kalau PAN tidak keluar dari koalisi maka akan menjadi beban sejarah. Dia menjelaskan, beban sejarah yang dimaksud adalah ikut memikul dosa rezim sekarang ini yang menjadi pelaksana reklamasi Teluk Jakarta, proyek Meikarta dan lain-lain.
“Dan tidak berpikir untuk kepentingan bangsa tapi pengembang,” sindirnya. (boy/jpnn)
PAN senantiasa menghormati pikiran serta pernyataan Amien. PAN akan melakukan pembahasan di tingkat DPP.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Ingin Kembangkan Infrastruktur di Jakarta Utara, Ridwan Kamil: Ada Lahan Reklamasi
- Jika jadi Gubernur, Ridwan Kamil Akan Meninjau Izin Reklamasi Teluk Jakarta
- Kunker ke PTFI, Tim KLHK & Bappenas Tanam Rumput Endemik di Ketinggian 4.300 Mdpl
- Tambang Ombilin Sawahlunto jadi Percontohan Hasil Reklamasi MIND ID
- Bupati Usul Pulau C, D, G dan N Masuk Wilayah Kepulauan Seribu
- Grup MIND ID PTBA Reklamasi 203,6 Hertare Lahan Bekas Tambang dalam 6 Bulan