DPR Akan Kirim Tim Investigasi ke Saudi
Jumat, 19 November 2010 – 16:39 WIB
"Tidak hanya itu, DPR juga akan melakukan pengawasan dalam penanganan TKI, khususnya di Arab ini," imbuhnya.
Lebih lanjut, Marzuki juga menjanjikan akan membicarakan tindakan yang tidak manusiawi itu dengan pimpinan parlemen Arab Saudi. "Bila perlu, secara periodik, kita kirim tim khusus untuk melihat kondisi para TKI di luar negeri," tegasnya.
Terakhir, anggota dewan pembina Partai Demokrat itu pun mengingatkan pemerintah Arab Saudi, untuk bersikap adil dalam penegakan hukum. "Siapa pun, apakah mereka itu warga negara Arab Saudi, Malaysia, atau warga negara mana pun, kalau sudah melakukan tindakan di luar batas-batas kemanusiaan, wajib dihukum sesuai dengan kesalahan yang mereka perbuat," pungkasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie menegaskan, dalam kesempatan pertama usai reses, DPR akan segera mengirimkan tim investigasi ke sejumlah negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 410 Personel Brimob Terima Satya Lencana Dharma Nugraha, Penghargaan Apakah Itu?
- Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
- IMDE Gelar Kuliah Umum Bertema Tips dan Trik Wawancara Tokoh
- KPK Lanjutkan Penyidikan Kepada Karna Suswandi
- Kementerian LH Tutup Pembuangan Sampah Ilegal di Bekasi
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya