DPR Akan Panggil Danjen Kopassus, Kapolri dan Menkum HAM
Jumat, 05 April 2013 – 14:25 WIB
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso memberikan apresiasi terhadap pengakuan prajurit muda Kopassus yang siap ditindak secara hukum.
Selain itu sambung Priyo, masyarakat harus mengapresiasi langkah cepat yang dilakukan TNI AD dan Kopassus untuk menyelesaikan kasus penembakan tempat tahanan di Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Cebongan, Sleman, Yogyakarta.
Baca Juga:
"Mereka menerangkan ini murni atas semangat cinta korps, tapi salah kaprah," ujar Priyo kepada wartawan di gedung DPR RI, Jakarta, Jumat (5/4).
Kepada prajurit muda yang melakukan penembakan tersebut, Priyo meminta mereka segera diproses melalui peradilan militer karena itu masih berlaku dan belum dihapus.
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso memberikan apresiasi terhadap pengakuan prajurit muda Kopassus yang siap ditindak secara hukum. Selain
BERITA TERKAIT
- Riyono Komisi IV: Kenaikan PPN Bertentangan dengan Spirit Ekonomi Pancasila
- Legislator Golkar Minta Pemerintah Tolak Investasi Starlink, Ini Alasannya
- KPK Didesak Dalami Info Pertemuan Abdul Gani Kasuba dan Anak Komisaris Mineral Trobos
- Kutuk Aksi Carok di Sampang, Kiai Nasih Dorong Proses Hukum yang Cepat
- Pj Gubernur Sumut Jajaki Kerja Sama Pendidikan dan Perdagangan dengan Jepang
- Forum Kiai Jakarta Sebut Pernyataan Suswono Bukan Penistaan Nabi Muhammad