DPR Bentuk Kaukus Kelautan, Ini Tujuannya
Selasa, 21 Juli 2020 – 16:38 WIB

Ilustrasi Gedung DPR. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Muaranya adalah untuk memperkuat keamanan maritim Indonesia, serta memfasilitasi pertukaran internasional dan dialog produktif dengan kaukus mitra di negara lain," jelasnya.
Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo pun mendukung langkah DPR membentuk kaukus tersebur guna menguraikan pilar pembangunan berkelanjutan Indonesia. "Mengingat komunikasi antara para pemangku kepentingan sangat penting untuk diskusi tata kelola yang efektif," kata Edhy.(fat/jpnn)
?
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
DPR RI membentuk Kaukus Kelautan yang bertujuan untuk memajukan ekonomi maritim Indonesia yang berkelanjutan. Forum ini melibatkan lintas komisi dan seluruh fraksi di Parlemen
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, Ketua DPP PDIP Nusyirwan Meninggal Dunia
- 1.824 Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Demo di DPR Hari Ini
- Komisi XIII DPR Bakal Bentuk Panja Pengelolaan Aset Negara Oleh PPKGBK
- Sahroni Usul KPK Buat Aturan Penahanan Gaji-Promosi Jabatan Bagi Pejabat Tak Lapor LHKPN
- Praktisi Intelijen Sebut Masyarakat Tidak Perlu Khawatir Soal UU TNI
- Anggota DPR Rizki Faisal Apresiasi Kinerja Kajati Kepri dalam Penegakan Hukum