DPR Berharap UN Tahun Ini Lebih Baik
Senin, 03 April 2017 – 21:18 WIB
"Jadi, perbuatan mencontek teman dalam menjawab soal itu sangat tidak baik. Apalagi akibatnya, akan membuat waktu terbuang sia-sia," tukas Sutan.
Sebagaimana diketahui, ujian nasional tingkat SMK/MAK digelar serentak di seluruh Indonesia, Senin (3/4) hingga Kamis (6/4) mendatang.
Sementara UN untuk tingkat SMA/MA direncanakan akan dilaksanakan pada 10-13 April mendatang.(gir/jpnn)
Wakil Ketua Komisi X DPR Sutan Adil Hendra berharap pelaksanaan ujian nasional (UN) tahun ini berjalan lebih baik dari tahun sebelumnya.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Said Abdullah PDIP Mendukung Pelaksanaan APBN 2025 untuk Rakyat
- Darurat Penyelamatan Polri: Respons Terhadap Urgensi Pengembalian Reputasi Negara Akibat Kasus Pemerasan DWP 2024
- Legislator PKS Desak Kejagung & BPK Sita Duit Judi Online Rp 187,2 Triliun di Lembaga Keuangan
- Kenaikan PPN 12 Persen, Marwan Cik Asan Mendukung karena Ada Perlindungan bagi Masyarakat Bawah
- Konflik Pulau Rempang, Mafirion DPR: BP Batam Jangan Lepas Tangan, PT. MEG Tak Punya Hak Berpatroli
- Menolak Lupa!: Pentingnya Pilkada Langsung Dalam Kehidupan Demokrasi Bangsa Indonesia