DPR Buka Suara soal Pelarangan BBM Bersubsidi untuk Ojol, Oh Ternyata
Rabu, 04 Desember 2024 – 10:57 WIB

Ilustrasi - Ketua Komisi XII DPR Bambang Pati Jaya buka suara soal palarangan subsidi bahan bakar minyak (BBM) untuk ojek online (ojol). Foto : Ricardo
Bahlil mengatakan hingga saat ini pihaknya masih menggodok formulasi subsidi energi untuk BBM dan listrik agar lebih tepat sasaran.
"Belum ada keputusan final," ujar Menteri Bahlil ditemui di Jakarta, Jumat (29/11).
Dia menyampaikan formulasi subsidi yang tengah diolah pihaknya hanya memiliki satu tujuan yakni untuk menciptakan distribusi insentif yang adil bagi semua kalangan masyarakat.
"Yang jelas kita akan membuat adil semuanya," ujar dia.
Lebih lanjut, ia mengatakan sudah melapor terkait rencana formulasi subsidi yang bakal digunakan kepada Presiden Prabowo, serta tinggal menunggu data penerima yang dikerjakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS). (Antara/jpnn)
Ketua Komisi XII DPR Bambang Pati Jaya buka suara soal palarangan subsidi bahan bakar minyak (BBM) untuk ojek online (ojol).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Adian Napitulu Perjuangkan Potongan Aplikator ke Ojol Turun Jadi 10 Persen
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya
- Revisi UU TNI: Menyelaraskan Ketahanan dengan Dinamika Zaman