DPR Desak KNKT Tuntaskan Investigasi Sukhoi
Senin, 28 Mei 2012 – 13:08 WIB

DPR Desak KNKT Tuntaskan Investigasi Sukhoi
Hingga hari ini, Tatang mengatakan, FDR memang belum ditemukan. Hanya VCR saja yang sudah ditemukan. Dia bilang pihak Rusia menyatakan, tanpa FDR investigasi tetap dilanjutkan.
Dia menegaskan investigasi memang tidak bisa dilakukan dengan cepat. "Kalau diminta 4-5 bulan selesai, agak susah," katanya.
Anggota Komisi V DPR Umar Arsal, menimpali, apakah tanpa FDR hasil investigasi itu akan Valdi. "Apakah valid tanpa FDR itu," kata Umar.
"Biasanya dalam banyak kejadian tanpa FDR bisa valid," jawab Tatang. Di sisi lain Tatang menjelaskan, sampai hari ini proses pembicaraan dua jam terakhir yang terekam di VCR masih dilakukan transkrip. "Pembicaraannya dalam bahasa Rusia. Hanya sesekali saja pakai Bahasa Inggris. Sekarang sudah didownload dan ditranskrip," kata Tatang. (boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Komisi V DPR, Yasti Soepredjo Mokoagow meminta kepastian KNKT untuk bisa menyelesaikan investigasi penyebab jatuhnya pesawat nahas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia
- Ketua Umum Yayasan Sanggar Sinar Suci: Penyambutan Thudong adalah Simbol Persatuan Umat