DPR Desak Mendiknas Bentuk Tim Darurat

DPR Desak Mendiknas Bentuk Tim Darurat
DPR Desak Mendiknas Bentuk Tim Darurat
“Buktinya terjadi kasus seperti ini. Kami sangat mengkhawatirkan jika hal ini akan menimbulkan trauma tersendiri bagi siswa sehingga menjadi beban psikologis siswa yang bersangkutan. Masalahnya, jumlah siswa yang mengalami hal serupa cukup banyak,” tandasnya.

Dengan adanya kasus ini, lanjut Rully, Kemdiknas juga diimbau untuk segera membentuk suatu tim darurat sebagai bentuk upaya penanganan cepat terhadap kasus ini.  "Karena masalah ini terjadi di mana-mana dan tersebar di beberapa jumlah daerah. Intinya, jangan sampai ada siswa yang dirugikan. Yang seharusnya dia lulus UN, tetapi karena adanya kasus ini siswa yang bersangkutan dinyatakan tidak lulus. Ini harus jadi perhatian pemerintah,” tegasnya. (cha/esy/jpnn)


JAKARTA—Banyaknya jumlah siswa yang memperoleh nilai nol pada saat mengikuti ujian nasional (UN), segera disikapi DPR.  Wakil Ketua Komisi


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News