DPR Desak Pemerintah Lindungi Petani Tembakau Lokal
Kamis, 29 Maret 2018 – 15:19 WIB

Ketua DPR RI Bambang Soesatyo bersama delegasi parlemen Indonesia dalam Sidang Badan Parlemen Dunia (Inter-Parliamentary Union/IPU) di Jenewa, Swiss. Foto: DPR
Hal itulah yang membuat delegasi Indonesia menyimpulkan bahwa impor tembakau merupakan ancaman serius bagi industri rokok nasional.
”Bisa saja hal itu berlanjut dengan pengambilalihan industri rokok nasional oleh perusahaan global. Karena itu, petani tembakau lokal harus diberikan perlindungan,” tegas Bamsoet. (jos/jpnn)
masalah perlindungan terhadap produk tembakau lokal salah satu butir rekomendasi yang disampaikan dalam Sidang Badan Parlemen Dunia
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Merawat Asa Tata Kelola Pemerintahan yang Baik Walau Dirusak Perilaku Koruptif
- DRX Token Diluncurkan, Bamsoet Sebut Potensi Jadi Aset Kripto Terkemuka di Indonesia
- Film Pinjam 100 Segera Tayang di Bioskop, Bamsoet Ungkap Pesan Penting Sang Produser
- Bamsoet Kembali Dorong Berantas Mafia Tanah, Sebut 2 Hal Ini Jadi Kunci Utama
- Ungkap Keprihatinan, Bamsoet: Indonesia Butuh Strategi Baru untuk Berantas Korupsi
- Kemasan Rokok Tanpa Merek Jadi Ancaman Serius bagi Ekosistem Pertembakauan