DPR: Gaji Sangat Rendah, Wajar Buruh Demo

DPR: Gaji Sangat Rendah, Wajar Buruh Demo
DPR: Gaji Sangat Rendah, Wajar Buruh Demo
Ketidakadilan itu dilihat dari kewajiban pengusaha yang harus tetap membayar gaji buruh, meski tidak bekerja karena melakukan demo. "Bisa dibayangkan, jika buruhnya melakukan demo sampai tiga bulan. Otomatis tidak ada produksi, tapi pengusaha harus tetap membayar buruhnya. Ini kan membuat pengusaha 'sakit'," tuturnya.

Dia menyarankan perlu peninjauan kembali UU yang telah ada, sehingga memenuhi aspek keadilan. (esy/jpnn)
Berita Selanjutnya:
SBY Dinilai Bersikap Biasa

JAKARTA - Anggota Komisi IX DPR, Djamaluddin Jaffar mengakui bahwa upah buruh di Indonesia paling rendah jika dibanding negara-negara tetangga lainnya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News