DPR: Kisruh Garuda Seperti Drama
Senin, 09 Desember 2019 – 16:33 WIB
Saking ngebetnya, lanjut dia, sang pemain tersebut melakukan manuver dengan membuat isu yang mengarah kepada pembunuhan karakter kepada AA. Tujuannya agar saham maskapai milik negara itu jeblok dengan memunculkan isu tersebut.
"Pemain ini enggak mau saham Garuda naik, jadi dia berusaha menyudutkan terus biar bisa beli terus dengan harga murah dan jadi penguasa perusahaan negara dengan kepemilikan saham yang semakin besar di Garuda," ungkapnya.(fri/jpnn)
Jangan sampai dugaan masalah pribadi jadi dasar pencopotan AA karena kinerja perusahaan di satu sisi lagi bagus-bagusnya.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Anggota DPR Darmadi Durianto Terima Gelar Profesor Kehormatan dari Unissula
- Komisi VI DPR Minta KPPU Responsif Atas Aduan Perusahaan Nasional
- PMI Terkontraksi, Sektor Industri Terancam Hancur, Darmadi Durianto: Kebijakan BMAD Harus Segera Direalisasikan
- Sertifikat Tanah Milik Warga Sunter Jaya Terblokir di BPN, Legislator Jakarta Minta Menteri AHY Turun Tangan
- Perihal Sengketa Tanah antara Warga Sunter Jaya vs Kodam, Politikus PDIP: Kami Kawal Sampai Tuntas
- Capres Ganjar Pranowo Bersama Darmadi Durianto Sambut Perayaan Imlek di Empurau Jakarta