DPR Merasa Ada Upaya Pembunuhan Karakter

DPR Merasa Ada Upaya Pembunuhan Karakter
DPR Merasa Ada Upaya Pembunuhan Karakter
Sementara Anggota Fraksi Partai Demokrat (F-PD) Roy Suryo bersikap positif terhadap sekjen yang telah mengumumkan nama-nama Anggota DPR yang bolos itu. "Itu merupakan bentuk peringatan kepada diri kita sendiri. Kita harus interupsi diri kita sendiri dan berterima kasih karena diingatkan persoalan absensi," ujarnya.

Sedangkan Nurdiman Munir dari F-PG mengatakan, masalah absensi adalah persoalan besar karena terkait langsung dengan prilaku disiplin atau tidaknya anggota dewan dalam menjalankan tugas-tugasnya sebagai wakil rakyat sebagaimana yang sudah diperintahkan undang-undang dan Tatib DPR RI. "Karena itu masalah disiplin harus ditegakkan," katanya. (fas/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Malas Ngantor, FPD Ancam PAW

JAKARTA - Pasca diumumkannya sejumlah nama Anggota DPR bolos dalam sidang-sidang oleh Sekretariat Jenderal (Setjen) Rabu (28/7), sejumlah anggota


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News