DPR Minta Pemerintah Jujur soal Pembatasan BBM
Senin, 06 Desember 2010 – 19:49 WIB
Ditambahakan pula, dalam APBN 2011 tidak pernag dibicarakan mengenai pembatasan BBM. Sebab, yang didorong justru agar pemerintah mencukupi kebutuhan masyarakat akan tiga jenis BBM yaitu premium, solar dan minyak tanah.
Baca Juga:
"Kalau ada persoalan di lapangan, ya pemerintah harus bertanggung jawab. Kalau dikatakan bahwa pertumbuhan kendaraan bermotor adalah suatu kemajauan, saya rasa tidak. Tapi itu bukan pertumbuhan, tapi kemunduran," pungkasnya. (yud/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi VII DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan, Effendi MS Simbolon, menilai rencana pembatasan BBM bersubsidi yang diusulkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerindra Penguasa Baru Jateng, Sudaryono Ungkap Peran Pasukan Jangkrik
- ProJo Masih Yakin Banget Pilkada Jakarta 2024 Bakal Dua Putaran
- Bawaslu Segera Rekomendasi PSU Gegara Petugas Coblos Pakai Nama Orang Lain
- Rusuh Saat Pilkada, Pasukan TNI Diterjunkan Bantu Polisi
- Rustini: Tanpa Perempuan Bangsa, Tak Mungkin PKB Raih 16 Juta Suara
- Hitung Cepat Indikator: Supian Suri Unggul di 9 Wilayah Depok