DPR Minta Santunan untuk Petugas KPPS Segera Dicairkan
Rabu, 08 Mei 2019 – 14:58 WIB
BACA JUGA: Bamsoet Dorong DPR dan Pemerintah Siapkan E-Voting
Dalam kaitan itu, Bamsoet mendesak pemerintah segera merealisasikan pemberian santunan kepada keluarga korban maupun mereka yang menderita sakit.
“Pimpinan dewan juga meminta Kementerian Kesehatan untuk melakukan pengkajian mengenai sebab musabab banyaknya petugas penyelenggara yang meninggal dunia dan mengalami sakit,” pungkasnya. (boy/jpnn)
Korban meninggal bukan hanya di Pemilu 2019, saat 2014 jumlah kematian petugas KPPS berdasarkan data KPU mencapai 144 orang dan tanpa santunan.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang
- Bamsoet Dorong Industri Penjualan Langsung untuk Mengatasi Pengangguran di Indonesia
- Bamsoet Dorong Industri Penjualan Langsung untuk Mengatasi Pengangguran di Indonesia
- Bamsoet: Prabowo Menyambut Baik Keputusan MPR Terkait Bung Karno, Soeharto, dan Gus Dur
- Bamsoet Dorong Peningkatan Kerja Sama Indonesia-Arab Saudi
- Berikan Pembekalan Anggota MPR Terpilih, Bamsoet Ingatkan Pentingnya Penguatan