DPR Minta SBY Waspadai Broker Barang Bekas
Kamis, 09 Februari 2012 – 14:59 WIB

DPR Minta SBY Waspadai Broker Barang Bekas
JAKARTA - Ketua Komisi I DPR, Mahfudz Siddiq mengingatkan Presiden Susilo Bambang Yudhoyo (SBY) untuk mewaspadai para broker barang-barang bekas yang memasok logistik kepada TNI. Para broker barang bekas ini, kata Mahfudz, perlu disemperit karena menawarkan barang-barang bekas. Ditambahkan, sepanjang barang yang hendak dibeli itu bagus dan jangka panjangnya baik, maka tidak masalah negara mengeluarkan uang. "Tapi kalau yang ditawarkan broker barang bekas lalu dibeli, kasihan uang rakyat," katanya.
"Yang perlu disemprit kencang oleh Presdien adalah broker yang selalu menawarkan barang bekas kepada TNI," kata Mahfudz Siddiq di Jakarta, Kamis (9/2).
Dijelaskan, proses pengadaan perencanaan alat utama sistem persenjataan (alusista) ada di mabes TNI atau Kementerian Pertahanan. Sedangkan kewenangan Komisi I, imbuh Mahfudz, hanya memyetujui atau tidak terhadap anggaran di lembaga itu. "Dalam proses itu ketika Kemhan dan TNI punya satu perencanaan, walau ada resistensi dari Komisi I mereka tetap jalan," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Komisi I DPR, Mahfudz Siddiq mengingatkan Presiden Susilo Bambang Yudhoyo (SBY) untuk mewaspadai para broker barang-barang bekas
BERITA TERKAIT
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Didukung Dedi Mulyadi hingga Wamendikdasmen, BPN Justru Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung
- Tokoh Masyarakat Papua Dukung Aparat Tindak Tegas OPM
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia