DPR Nilai PPATK Terlalu Genit
Senin, 27 Mei 2013 – 22:33 WIB

DPR Nilai PPATK Terlalu Genit
Menurut Politikus Partai Demokrat itu, PPATK merupakan lembaga yang bersifat untuk penguatan penegakkan hukum khususnya dalam hal alat bukti.
PPATK sempat mengklarifikasi bahwa nama-nama itu bukan berasal dari mereka. Namun demikian, Pasek mempertanyakan hal itu.
"Tapi waktu itu kan diklarifikasi kalau itu bukan dari PPATK, tiba-tiba hanya cewek-cewek saja yang muncul. Permasalahannya munculnya dari mana? Arahnya datang dari sana (PPATK) tidak muncul dari tempat lain. Ini saya kira kelemahan kita," pungkasnya. (gil/jpnn)
JAKARTA - Ketua Komisi III DPR, Gede Pasek Suardika menilai Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) tidak boleh mempublikasi transaksi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung