DPR: Polisi Harus Usut Tuntas Tragedi Nabire
Senin, 15 Juli 2013 – 11:21 WIB
JAKARTA - Anggota Komisi X DPR, Ahmad Zainuddin menyayangkan kerusuhan pada pertandingan tinju Bupati Nabire Cup di Gedung Olahraga (GOR) Kota Lama Nabire, Minggu (14/5) malam. Menurutnya, kasus yang mengakibatkan 18 korban tewas dan puluhan luka-luka itu terjadi karena hilangnya rasa sportivitas. "Kerusuhan ini sangat mungkin karena kelalaian pihak KONI dan Pengda cabang olahraga terkait," ucap Politikus Partai Keadilan Sejahtera itu.
"Ini hanya dimungkinkan apabila olahraga sudah kehilangan sportivitas dan profesionalismenya sehingga menyebabkan belasan orang meninggal," ujar Ahmad di Jakarta, Senin (15/7).
Baca Juga:
Karenanya, untuk menghindari kasus yang sama terulang, Ahmad mengatakan, Komite Olahrga Nasional Indonesia (KONI) dan Pengurus Daerah Olahraga harus meningkatkan pembinaan dan pengawasan terhadap tiap cabang olahraga.
Baca Juga:
JAKARTA - Anggota Komisi X DPR, Ahmad Zainuddin menyayangkan kerusuhan pada pertandingan tinju Bupati Nabire Cup di Gedung Olahraga (GOR) Kota Lama
BERITA TERKAIT
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Musim Hujan, Tetapi Kualitas Udara Jakarta Masih 20 Besar Terburuk di Dunia
- Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan pada Senin Malam
- Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Mendes Yandri Pilih Bermalam di Desa Margorejo
- 5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Beri Sinyal Baik soal PPPK, Ada Regulasi Baru? tetapi Honorer Jangan Nekat ya
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6