DPR RI Ungkap Modal Utama Supaya Inflasi Indonesia Terkendali
Rabu, 10 Agustus 2022 – 18:08 WIB

Anggota Komisi XI DPR RI Andreas Eddy Susetyo menyebutkan gotong royong merupakan modal sosial utama Indonesia dalam mengendalikan inflasi. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Di sisi lain, pemerintah dan DPR RI juga telah menyepakati subsidi dan kompensasi energi hingga Rp 520 triliun pada tahun ini untuk dapat mengendalikan inflasi harga yang diatur oleh pemerintah alias administered price.
Hal tersebut tentunya menjadi tantangan tidak mudah karena memang fungsi APBN di kebijakan fiskal memang telah disepakati sebagai shock absorber atau peredam kejut untuk menahan gejolak. Namun APBN yang kredibel dan berkelanjutan juga tetap harus diperhatikan. (antara/jpnn)
Anggota Komisi XI DPR RI Andreas Eddy Susetyo menyebutkan gotong royong merupakan modal sosial utama Indonesia dalam mengendalikan inflasi
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Bitcoin Menawarkan Solusi Perlindungan Nilai Aset dari Inflasi
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim